Judul : Program 'CNN Indonesia' Minta Maaf Usai Salah Pasang Foto Kapten Ri Saat Beritakan Kim Jong Un
link : Program 'CNN Indonesia' Minta Maaf Usai Salah Pasang Foto Kapten Ri Saat Beritakan Kim Jong Un
Program 'CNN Indonesia' Minta Maaf Usai Salah Pasang Foto Kapten Ri Saat Beritakan Kim Jong Un
Beritaterheboh.com - Baru-baru ini program acara "CNN Indoenesia" di Trans TV menyampaikan permintaan maaf dalam sebuah siarannya. Situs berita milik Trans Media ini mengaku salah memasang gambar pada siaran berita yang tayang di program "News Update" pada sore hari.
Siarannya memberitakan soal isu kesehatan Kim Jong Un yang dikabarkan sedang kritis. Namun saat memberitakan pemimpin tertinggi Republik Korea Utara tersebut, gambar yang ditampilkan malah sosok Kim Jong Un dengan Hyun Bin yang memerankan tokoh Kapten Ri di drama "Crash Landing On You".
"CNN Indoenesia" menyadari bahwa tidak ada keterkaitannya antara tokoh Kapten Ri dengan pemberitaan Kim Jong Un. Kendati demikian, program acara "News Update" menyampaikan permintaan maaf dan berjanji akan memberikan informasi yang lebih akurat untuk ke depannya.
"Kekeliruan terjadi di gambar plasma berita tentang isu penguasa Korea Utara Kim Jong Un. gambar tersebut menunjukkan gambar Kim Jong Un dan Kapten RI dalam serial drama Korea. Paket berita tersebut berisi tentang isu kesehatan Kim Jong Un yang dikabarkan dalam kondisi kritis dan tidak ada hubungannya dengan tokoh serial Korea tersebut," demikian isi siaran permintaan maaf program "CNN Indonesia".
"Kekeliruan ini bukanlah suatu kesengajaan, dan kami memohon maaf atas kesalahan ini, kedepannya kami akan menyajikan informasi yang lebih akurat dan terpercaya," pungkas penyiar. Lebih lanjut, kini video tersebut sudah beredar di media sosial dan menuai beragam tanggapan dari warganet.
"Editorny ngefans bgt sm kapten Ri kayaknya, ada2 aja," komentar seorang netter. "Wkwkw lagi kenapa segala pajang kapten Ri si," sahut netter yang lain.
(wowkwren.com/lail)
from Berita Heboh https://ift.tt/3cAOGUA
via IFTTT
loading...
Demikianlah Artikel Program 'CNN Indonesia' Minta Maaf Usai Salah Pasang Foto Kapten Ri Saat Beritakan Kim Jong Un
Sekianlah artikel Program 'CNN Indonesia' Minta Maaf Usai Salah Pasang Foto Kapten Ri Saat Beritakan Kim Jong Un kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Program 'CNN Indonesia' Minta Maaf Usai Salah Pasang Foto Kapten Ri Saat Beritakan Kim Jong Un dengan alamat link https://ifknews.blogspot.com/2020/04/program-cnn-indonesia-minta-maaf-usai.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar