Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung

08.09
Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung - Hallo sahabat IFKNews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung
link : Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung

Baca juga


Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung

Liputan6.com, Jakarta - Juru Bicara Presiden, Fadjroel Rachman mengaku, telah cukup lama mengenal dan bersahabat dengan Rocky Gerung. Fadjroel menceritakan bahwa dirinya mulai mengenal Rocky karena sama-sama bergabung dalam sebuah gerakam pimpinan Presiden ke-4 RI, Abdurrahman Wahid atau Gus Dur.

"Saya terbuka saja ya. Rocky Gerung itu sahabat saya. Kami sama-sama dulu di Forum Demokrasi di mana ketuanya adalah Gus Dur yang menjadi Presiden keempat ya," ujar Fadjroel di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (5/12/2019).

Tak hanya itu, Fadjroel menyebut, dirinya dan Rocky juga merupakan lulusan Universitas Islam. Selama di Forum Demokrasi, Fadjroel dan Rocky sama-sama membangun kemampuan akademis.

"Jadi kami sama-sama membangun kemampuan akademis, kemampuan intelektual, dan kemampuan mengkritik berbasis sains dan ilmu pengetahuan," ucapnya.

Melihat Rocky Gerung yang menyebut Presiden Jokowi tidak paham nilai Pancasila, dia enggan menanggapi. Fadjroel hanya bisa tersenyum.

"Saya senyum saja deh kalau Rocky Gerung ya, karena sahabat saya dulu," kata dia.

2 dari 3 halaman

Tak Alergi Kritik

Dia menegaskan bahwa pemerintah tak alergi terhadap kritik yang dilontarkan oleh masyarakat. Meski kritik bagian dari demokrasi, Fadjroel mengingatkan Rocky Gerung untuk berhati-hati.

"Hati-hati saja. Tetap melakukan kritik karena kritik itu lah menjadi sumber dari perkembangan demokrasi kita," tutur Fadjroel.

Seperti diketahui, dalam salah satu program statiun televisi swasta, Rocky Gerung menyebut Jokowi tak memahami nilai-nilai Pancasila. Dia menuding Jokowi hanya menghapal lima sila dasar negara tersebut.

3 dari 3 halaman

Saksikan video pilihan berikut ini:

Let's block ads! (Why?)


https://ift.tt/2PlvIaR
December 06, 2019 at 07:45AM from Berita Terkini, Kabar Terbaru Hari Ini Indonesia dan Dunia - Liputan6.com https://ift.tt/2PlvIaR
via IFTTT


loading...

Demikianlah Artikel Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung

Sekianlah artikel Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Juru Bicara Presiden Mengaku Bersahabat dengan Rocky Gerung dengan alamat link https://ifknews.blogspot.com/2019/12/juru-bicara-presiden-mengaku-bersahabat.html

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar