Judul : Produktif Tanpa Korbankan Waktu Luang? Coba Ikuti 4 Tips Ini
link : Produktif Tanpa Korbankan Waktu Luang? Coba Ikuti 4 Tips Ini
Produktif Tanpa Korbankan Waktu Luang? Coba Ikuti 4 Tips Ini
Prinsip Pareto sendiri adalah prinsip yang dipopulerkan oleh seorang ekonom bernama Vilfredo Pareto. Dalam prinsip Pareto, untuk tidak membuang-buang waktu, ambillah kesempatan yang menurut Anda akan menghasilkan sesuatu paling besar.
Menurut Pareto sendiri selaku pencetus prinsip ini, 20 persen dari tindakan yang kita lakukan memberikan persentase sebesar 80 persen untuk hasil. Jadi, Anda perlu bijak untuk mengambil keputusan agar Anda bisa mendapatkan yang terbaik dengan mengefektifkan waktu yang Anda miliki.
2. Istirahat dengan Baik
Banyak milyarder yang menyarankan untuk selalu tidur 7 jam setelah bekerja. Jangan paksa untuk menjadi 3 atau 4 jam, karena secara psikologis, tidur memang akan mempengaruhi kinerja kita. Cukupkan waktu tidur Anda untuk bisa menjadi produktif tanpa mengganggu waktu luang Anda.
http://bit.ly/2Wpoyob
May 05, 2019 at 02:41PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com http://bit.ly/2Wpoyob
via IFTTT
Demikianlah Artikel Produktif Tanpa Korbankan Waktu Luang? Coba Ikuti 4 Tips Ini
Anda sekarang membaca artikel Produktif Tanpa Korbankan Waktu Luang? Coba Ikuti 4 Tips Ini dengan alamat link https://ifknews.blogspot.com/2019/05/produktif-tanpa-korbankan-waktu-luang.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar