Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon?

19.51
Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon? - Hallo sahabat IFKNews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon?, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Ita Bohai, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon?
link : Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon?

Baca juga


Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon?

Ilustrasi tampon (iStockphoto)
itabohai.com, Jakarta - Sebagai seorang wanita, Anda pasti pernah bertanya-tanya, apakah Anda tetap perawan jika memakai tampon. Tampon merupakan salah satu alat penampung darah menstruasi selain pembalut.

Seperti pembalut, tampon berguna untuk menyerap darah menstruasi. Tampon terbuat dari kapas lembut yang sama seperti pembalut. Perbedaannya, pembalut dipasang pada celana dalam, sedangkan penggunaan tampon dengan dimasukkan ke dalam vagina. Tampon tersedia dalam berbagai ukuran.

Melihat dari cara penggunaannya, apakah tampon bisa menghilangkan keperawanan bila wanita yang belum menikah memakainya? Jawabannya, tidak.

Ukuran keperawanan
Mengapa demikian? Tampon memang bisa menyebabkan selaput dara seorang perempuan meregang atau robek. Namun, ukuran keperawanan seorang perempuan bukan hanya dilihat dari kondisi selaput dara melainkan apakah mereka telah berhubungan seks atau tidak.

Dr. Jacqueline Kitulu, Presiden dari Asosiasi Medis di Kenya, membenarkan hal tersebut. "Tampon memang mungkin terasa tidak nyaman [dipakai] tetapi mereka tidak merusak keperawanan," ujarnya dilansir dari artikel Eve Digital.
Selaput dara itu sendiri merupakan bagian tipis dari jaringan kulit yang berfungsi menutup sebagian lubang vagina. Pada masa pubertas, selaput dara menjadi lebih elastis, menyebabkannya dapat robek karena berbagai macam hal, seperti olahraga, menggunakan tampon, atau berhubungan seks.


loading...

Demikianlah Artikel Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon?

Sekianlah artikel Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon? kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Keperawanan Bisa Hilang karena Tampon? dengan alamat link https://ifknews.blogspot.com/2019/04/keperawanan-bisa-hilang-karena-tampon.html

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar