Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini

14.41
Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini - Hallo sahabat IFKNews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel KUTULIS.id, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini
link : Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini

Baca juga


Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini


Kutulis.id - Ibu hamil memang harus dalam keadaan sehat dan bugar, namun tidak banyak jenis olahraga yang bisa dilakukan oleh ibu hamil.

Karena itu olahraga yang mudah dilakukan ibu hamil adalah jalan kaki, jalan kaki sangat mudah dilakukan, bisa dalam keadaan sehari-hari ataupun bisa di atur jadwalnya untuk melakukan olahraga jalan kaki tersebut.

Dilansir dari Parents, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh ibu hamil saat sedang berjalan kaki. Pertama, jalan kaki sangat dibutuhkan oleh ibu hamil untuk menjaga kesehatan bukan untuk meningkatkan keterampilan olahraga, karena itu jangan terlalu banyak olahraga karena tidak baik juga untuk ibu hamil. Lakukanlah secukupnya saja.

Jangan jalan kaki dalam udara yang terlalu panas dengan lama, selain itu ibu hamil harus mengikuti keinginan tubuhnya.

"Kalau tubuh sudah meminta untuk berhenti, maka ikutilah kemauan tersebut," kata Liz Neporent, ahli kebugaran.

Sebagai seorang wanita hamil, perhatikan juga keseimbangan. Anda akan memerlukan waktu untuk menyesuaikan diri dengan cara berjalan saat dalam keadaan hamil.

Jalan kaki setiap hari juga sangan bermanfaat untuk kesehatan wanita hamil, jalan kaki juga bisa memperkuat jantung dan otot-otot.

"Seorang ibu hamil yang lebih kuat akan lebih mudah memenuhi tuntutan menjadi seorang ibu hamil," lanjut Neporent.

Olahraga ini juga bisa membantu wanita hamil dalam waktu persalinan yang lebih singkat dan lebih mudah. Selain iyu olahraga berjalan kaki juga bisa untuk membakar kalori dalam tubuh, yang membantu mencegah kelebihan berat badan dan membuat tubuh lebih bugar dan sehat, mencegah diabetes gestasional dan preeklampsia.

Olahraga jalan kaki punya segudang manfaat untuk wanita hamil dan juga memberikan efek kebugaran pada tubuh, selain itu olahraga ini sangat mudah dilakukan dimana saja dan kapanpun kita mau melakukannya.

Sumber: Cantika.com


loading...

Demikianlah Artikel Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini

Sekianlah artikel Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Manfaat Ibu Hamil Jika Lakukan Olahraga Ini dengan alamat link https://ifknews.blogspot.com/2019/04/manfaat-ibu-hamil-jika-lakukan-olahraga.html

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar