Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube

14.46
Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube - Hallo sahabat IFKNews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel KUTULIS.id, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube
link : Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube

Baca juga


Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube




KUTULIS - Musik Video "Kill This Love" dari Blackpink baru saja di rilis pada hari jumat (4/4/19) sekitar pukul 04.13 pagi waktu Korea Selatan (KST), namun dalam waktu kurang lebih 15 jam sudah mencapai 31 juta penonton di Youtube dan mendapatkan satu juta like hanya dalam waktu 30 menit saja.

Video musik ini tiga kali lebih cepat dari dibandingkan capaian sebelumnya yang berhasil diraih oleh boy group asuhan Big Hit Entertainment yaitu BTS. Bahkan musik video dari Lisa cs menjadi trending topic nomer 2 di Youtube setelah kemarin musik video milik Alan Walker yang mempunyai 49 juta penonton di Youtube.

Sebelumnya BTS berhasil mencapai 10 juta penayangan videonya di Youtube pada 24 Agustus 2018 lalu pada pukul 10.16 p.m KST. Capaian ini diraih oleh RM, Jungkook, Jin, Jimin, J-Hope, Suga dan juga V melalui Musik Video mereka yang bertajuk "IDOL".

Musik Video ini juga berhasil mengalahkan rekor musik video "Yes-Yes" milik Twice yang telah dirilis pada November 2018 lalu.

Music video yang mengusung tema Girl Crush yang menunjukan sisi kuat dari seorang wanita ini memang sangat cocok dengan image dari Lisa cs. Capaian ini bisa menjadi keberhasilan dari Blackpink karena strategi yang diterapkan oleh agensinya yang dari Amerika Serikat yaitu Universal Music Group.

Lagu ini sukses merebut hati para penggemar, yang terlihat puas dengan MV dan lagu baru tersebut. Selain itu dibagian awal lagu, terdengar jelas kalimat "Blackpink in your area" yang menjadi ciri khas dari girl group asal negeri gingseng ini.

Setelah itu Blackpink juga telah resmi kembali dengan mini albumnya yang bertajuk "Kill This Love" dengan total empat lagu baru serta DDU-DU-DDU-DU Versi remix nya.

Terkait Comebacknya Blackpink ini, Pihak agensi dari Amerika Serikat memang menginginkan Blackpink untuk merilis album pada waktu yang bersamaan diseluruh dunia. Permintaan ini pun sengaja diberikan oleh Universal Music Group lantaran pada peluncuran album terbarunya ini, pihak agensi tidak hanya menginginkan pasar yang ditarget bukan hanya di Korea Selatan saja melainkan pasar yang ada di seluruh dunia.

Oleh karena itu biasanya jadwal perilisan album yang biasa dilakukan pada pukul 16.00 KST kini telah diundur menjadi pukul 23.00 KST.

"Kill This Love" ini merupakan title track dari album terbarunya Blackpink yang dibuat langsung oleh Teddy.

Lagu ini juga bergenre Rap Hip-Hop dan dengan sentuhan musik Drumb, dan Red Brass yang kuat. Sementara pada Musik Video nya, Blackpink menampilkan pesona yang nyentrik dan Swag yang juga menunjukan warna khas dari girl group asuhan YG Entertainment.

Usai merilis album EP terbarunya ini, Blackpink pun akan disibukkan dengan berbagai macam kegiatan untuk promosi. Dalam waktu dekat ini mereka juga akan diundang menjadi bintang tamu dalam acara ajang musik yang sangat bergengsi di Amerika Serikat yaitu Coachella yang akan dilaksanakan pada tanggal 12 dan 19 April nanti.

Dalam ajang tersebut, tentu Blackpink akan tampil bersama dengan musisi kawakan dari Amerika Serikat juga seperti Ariana Grande, THE 1975, Khali, DIPLO, ZEDD dan masih banyak artis besar lainnya. (hnt).


loading...

Demikianlah Artikel Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube

Sekianlah artikel Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Video Musik "Kill This Love" Milik Blackpink capai 31 Juta Penonton Di Youtube dengan alamat link https://ifknews.blogspot.com/2019/04/video-musik-kill-this-love-milik.html

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar